Ajang Pengembangan Anak dalam Memperingati Hari Anak Nasional

Hari Anak Nasional

Pikma Sriwijaya memperingati hari anak nasional dengan mengadakan kegiatan yang bertemakan “Ajang Pengembangan Anak dalam Menggali Bakat yang Dimiliki”.

Tujuan Kegiatan

  1. Meningkatkan kesadaran si anak akan hak, kewajiban, dan tanggung jawabnya kepada orangtua, masyarakat, lingkungan serta kepada bangsa dan negara.
  2. Peringatan HAN ( Hari Anak Nasional ) merupakan kesempatan untuk terus mengajak seluruh komponen warga atau bangsa Indonesia, baik itu orangtua, keluarga, masyarakat termasuk dunia usaha, maupun pemerintah dan negara, untuk melaksanakan kewajiban dan tanggung jawabnya sebagaimana yang telah ditetapkan dalam Undang-undang Nomor 23 Tahun 2002 yaitu tentang Perlindungan Anak.

Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Hari, tanggal            : Kamis, 26 Juli 2018

Pukul                        : 07.00 WIB – Selesai

Tempat                     : SD Negeri 01 Kebonrowopucang